PENGARUH RELAKSASI PROGRESIF TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN SKIZOFRENIA DI PANTI GRAMESIA KABUPATEN CIREBON TAHUN 2019
Keywords:
Relaksasi Progresif, Kecemasan dan Skizofrenia
Abstract
Skizofrenia adalah suatu psikosa fungsional dengan gangguan utama pada proses pikir serta disharmonisasi antara proses pikir, afek atau emosi, kemauan dan psikomotor. Pada umumnya gangguan mental yang terjadi adalah gangguan kecemasan dan gangguan depresi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh relaksasi progresif terhadap tingkat kecemasan pada pasien skizofrenia di Panti Gramesia Kabupaten Cirebon Tahun 2019. Jenis penelitiannya yaitu penelitian quasi experimental dengan one group pretest posttest design. Sampel pada penelitian ini adalah 15 pasien skizofrenia di Panti Gramesia Kabupaten Cirebon. Waktu penelitiannya pada bulan Juni 2019. Analisis datanya meliputi analisis univariat dengan distribusi tendensi sentral, uji normalitas dan analisis bivariat dengan uji t berpasangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kecemasan pada pasien skizofrenia sebelum relaksasi progresif diperoleh rata-rata sebesar 61,60 dan tingkat kecemasan pada pasien skizofrenia sesudah relaksasi progresif diperoleh rata-rata sebesar 53,40. Hal ini menunjukkan terjadi penurunan sebesar 8,17 point. Terdapat pengaruh relaksasi progresif terhadap tingkat kecemasan pada pasien skizofrenia di Panti Gramesia Kabupaten Cirebon Tahun 2019 (ï² value = 0,000). Petugas kesehatan perlu memberikan asuhan kepada pasien skizofrenia berupa relaksasi progresif sebagai salah satu cara non farmakologis alternatif untuk mengatasi kecemasan, serta memberikan intervensi kepada keluarga pasien untuk memberikan dukungan kepada pasien.References
Ari, N. 2014. Pengantar Keperawatan Keluarga. Jakarta: EGC.
Arikunto, S. 2014. Prosedur penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Asmadi, 2015. Teknik Prosedural Keperawatan Konsep dan Aplikasi Kebutuhan Dasar Klien. Jakarta: Salemba Medika.
Baihaqi, et al. 2015. Psikiatri Konsep Dasar dan Gangguan-gangguan. Bandung: PT. Rosdakarya.
Benhard, A. 2014. Buku Ajar Keperawatan Keluarga. Jakarta: EGC.
Buchanan. 2016. Keluarga Pasien Skizofrenia. (Terjemahan). Ciputat: Gaung Persada (GP) Press.
Carpenito, L. 2015. Diagnosa Keperawatan: Aplikasi pada Praktek Klinik. (Terjemahan). Edisi 6. Jakarta: EGC.
Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon. 2015. Data Penderita Gangguan Jiwa. Cirebon: Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon.
Durand, V.M. dan Barlow, D.H. 2015. Intisari Psikologi Abnormal. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ekaputri. 2015. Pengaruh Relaksasi Otot Progresif terhadap Kecemasan pada Klien di Panti Wredha Harapan Ibu Semarang Barat. Jurnal Media Kepetawatan, No. 2 Tahun 2015.
Erlinafsiah. 2014. Modal Perawat Dalam Praktik Keperawatan Jiwa. Jakarta: CV. Trans Info Media
Friedman, Marilyn M. 2014. Buku Ajar Keperawatan Keluarga: Riset, Teori dan Praktek. Jakarta : EGC.
Guyton dan Hall. 2015. Buku Ajar Keperawatan Keluarga: Riset, Teori dan Praktek. Jakarta: EGC.
Hawari, D. 2015. Pendekatan Holistik Pada Gangguan Jiwa Skizofrenia. Jakarta: FKUI.
Hidayat. 2017. Pengaruh Terapi Relaksasi Progresif Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan pada Klien di RS Gunung Jati Cirebon. Jurnal Penelitian STIKes Cirebon.
Intan. 2017. Schizophrenia dan Faktornya. www.infojournal.com, diakses tanggal 12 Maret 2019.
Kaplan dan Sadock. 2014. Sinopsis Psikiatri Ilmu Pengetahuan Perilaku Psikiatri Klinis. Jakarta: Bina Aksara.
Keliat, B.A. 2014. Model Praktik Keperawatan Profesional Jiwa. Jakarta: EGC.
Kementerian Kesehatan RI. 2018. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2017. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.
Kushariyadi. 2016. Buku Ajar Keperawatan Jiwa. Salemba Medika: Jakarta.
Maramis, W.F. 2016. Catatan Ilmu Kedokteran Jiwa. Surabaya: Airlangga University Press.
Nasir. 2016. Asuhan pada Klien Keperawatan Jiwa. Yogyakarta: Graha Ilmu
Notoatmodjo, S. 2015. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
Panti Gramnesia Kabupaten Cirebon. 2018. Data Skizofrenia di Panti Gramnesia Kabupaten Cirebon. Cirebon: Panti Gramnesia Kabupaten Cirebon.
Pieter dan Lubis. 2014. Psikologi Keperawatan. Jakarta: Rajawali Pers.
Potter dan Perry. 2015. Buku Ajar Fundamental Keperawatan : Konsep, Proses, dan Praktik. Jakarta: EGC.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif & RND. Bandung: Alfabeta
WHO. 2017. Prevalensi Sschizhoprenia di Dunia. http://www.who.int/topics/, diakses tanggal 25 Maret 2019.
Widyaningrum. 2018. Pengaruh Teknik Relaksasi Otot Progresif Terhadap Perubahan Tingkat Kecemasan di Kabupaten Magetan. Jurnal Media Keperawatan, No. 2 Tahun 2018.
Wiraminaradja, A. dan Sutardjo. 2014. Pengantar Psikologi Klinis. Bandung: PT. Refika Aditama.
Arikunto, S. 2014. Prosedur penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Asmadi, 2015. Teknik Prosedural Keperawatan Konsep dan Aplikasi Kebutuhan Dasar Klien. Jakarta: Salemba Medika.
Baihaqi, et al. 2015. Psikiatri Konsep Dasar dan Gangguan-gangguan. Bandung: PT. Rosdakarya.
Benhard, A. 2014. Buku Ajar Keperawatan Keluarga. Jakarta: EGC.
Buchanan. 2016. Keluarga Pasien Skizofrenia. (Terjemahan). Ciputat: Gaung Persada (GP) Press.
Carpenito, L. 2015. Diagnosa Keperawatan: Aplikasi pada Praktek Klinik. (Terjemahan). Edisi 6. Jakarta: EGC.
Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon. 2015. Data Penderita Gangguan Jiwa. Cirebon: Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon.
Durand, V.M. dan Barlow, D.H. 2015. Intisari Psikologi Abnormal. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ekaputri. 2015. Pengaruh Relaksasi Otot Progresif terhadap Kecemasan pada Klien di Panti Wredha Harapan Ibu Semarang Barat. Jurnal Media Kepetawatan, No. 2 Tahun 2015.
Erlinafsiah. 2014. Modal Perawat Dalam Praktik Keperawatan Jiwa. Jakarta: CV. Trans Info Media
Friedman, Marilyn M. 2014. Buku Ajar Keperawatan Keluarga: Riset, Teori dan Praktek. Jakarta : EGC.
Guyton dan Hall. 2015. Buku Ajar Keperawatan Keluarga: Riset, Teori dan Praktek. Jakarta: EGC.
Hawari, D. 2015. Pendekatan Holistik Pada Gangguan Jiwa Skizofrenia. Jakarta: FKUI.
Hidayat. 2017. Pengaruh Terapi Relaksasi Progresif Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan pada Klien di RS Gunung Jati Cirebon. Jurnal Penelitian STIKes Cirebon.
Intan. 2017. Schizophrenia dan Faktornya. www.infojournal.com, diakses tanggal 12 Maret 2019.
Kaplan dan Sadock. 2014. Sinopsis Psikiatri Ilmu Pengetahuan Perilaku Psikiatri Klinis. Jakarta: Bina Aksara.
Keliat, B.A. 2014. Model Praktik Keperawatan Profesional Jiwa. Jakarta: EGC.
Kementerian Kesehatan RI. 2018. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2017. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.
Kushariyadi. 2016. Buku Ajar Keperawatan Jiwa. Salemba Medika: Jakarta.
Maramis, W.F. 2016. Catatan Ilmu Kedokteran Jiwa. Surabaya: Airlangga University Press.
Nasir. 2016. Asuhan pada Klien Keperawatan Jiwa. Yogyakarta: Graha Ilmu
Notoatmodjo, S. 2015. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
Panti Gramnesia Kabupaten Cirebon. 2018. Data Skizofrenia di Panti Gramnesia Kabupaten Cirebon. Cirebon: Panti Gramnesia Kabupaten Cirebon.
Pieter dan Lubis. 2014. Psikologi Keperawatan. Jakarta: Rajawali Pers.
Potter dan Perry. 2015. Buku Ajar Fundamental Keperawatan : Konsep, Proses, dan Praktik. Jakarta: EGC.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif & RND. Bandung: Alfabeta
WHO. 2017. Prevalensi Sschizhoprenia di Dunia. http://www.who.int/topics/, diakses tanggal 25 Maret 2019.
Widyaningrum. 2018. Pengaruh Teknik Relaksasi Otot Progresif Terhadap Perubahan Tingkat Kecemasan di Kabupaten Magetan. Jurnal Media Keperawatan, No. 2 Tahun 2018.
Wiraminaradja, A. dan Sutardjo. 2014. Pengantar Psikologi Klinis. Bandung: PT. Refika Aditama.
Published
2019-10-27
Section
Articles